10 DANCE 4

10 DANCE 4

Matematika Bumi bergerak mengelilingi matahari dalam lintasan elipas. Artinya, ada saat bumi berada pada titik terdekatnya dengan matahari. Ada kalanya bumi juga beradasangat jauh dari matahari. Bumi berada di titik terjauh dari matahari dengan jarak 152.505.000 km.
A. Tentukan nilai tempat dari bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari!
B.bagaimana cara membaca bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari?

plisss jawabkan sakarangg​

Bumi bergerak mengelilingi matahari dalam lintasan elipas. Artinya, ada saat bumi berada pada titik terdekatnya dengan matahari. Ada kalanya bumi juga beradasangat jauh dari matahari. Bumi berada di titik terjauh dari matahari dengan jarak 152.505.000 km.
A. Tentukan nilai tempat dari bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari!
B.bagaimana cara membaca bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari?

plisss jawabkan sakarangg​

A. Nilai tempat dari bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari adalah:

0 = satuan

0 = puluhan

0 = ratusan

5 = ribuan

0 = puluhan ribu

5 = ratusan ribu

2 = jutaan

5 = puluhan juta

1 = ratusan juta

B. Cara membaca bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari adalah "seratus lima puluh dua juta lima ratus lima ribu kilo meter:.

Penjelasan dengan langkah-langkah

  • Diketahui: Bumi bergerak mengelilingi matahari dalam lintasan elipas. Artinya, ada saat bumi berada pada titik terdekatnya dengan matahari. Ada kalanya bumi juga beradasangat jauh dari matahari. Bumi berada di titik terjauh dari matahari dengan jarak 152.505.000 km.
  • Ditanya: A. Tentukan nilai tempat dari bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari! dan B.bagaimana cara membaca bilangan yang menyatakan jarak terjauh bumi dan matahari?
  • Jawab:

Langkah 1

A. Cara membaca suatu nilai bilangan, dimulai dari kanan seperti satuan, puluhan, ratusan, ribuan dan seterusnya.

Pada soal tersebut diketahui Bumi berada di titik terjauh dari matahari dengan jarak 152.505.000 km.

Maka, kita akan menentukan nilainya dari bilangan nol (0) yang berada di tempat paling kecil (kanan).

0 = satuan

0 = puluhan

0 = ratusan

5 = ribuan

0 = puluhan ribu

5 = ratusan ribu

2 = jutaan

5 = puluhan juta

1 = ratusan juta

Langkah 2

Cara membaca bilangan adalah dengan menentukan jumlah angka setelah tanda titik (.) pertama pada bilangan tersebut.

Pada soal tersebut, setelah tanda titik pertama terdapat enam (6) angka, maka bilangan tersebut bernilai jutaan.

Dan setelah titik pertama, terdapat 3tiga (tiga) angka, maka bilangan tersebut bernilai ratusan juta.

Sehingga dibaca: "seratus lima puluh dua juta lima ratus lima ribu kilo meter:.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang nilai tempat bilangan: https://brainly.co.id/tugas/30277114

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

[answer.2.content]